MENARA PENGAWAL Oktober 2015 | Apakah Ada Gunanya Berdoa?

Seorang penulis berkata bahwa berdoa seperti ”berbicara ke binatang peliharaan”. Apakah memang begitu?

TOPIK UTAMA

Mengapa Kita Berdoa?

Anda mungkin terkejut jika mengetahui apa saja yang didoakan orang-orang.

TOPIK UTAMA

Apakah Ada yang Mendengar?

Ada dua hal penting agar doa didengar.

TOPIK UTAMA

Mengapa Allah Ingin Kita Berdoa?

Ini membuka jalan untuk merasakan manfaat yang tidak kita dapatkan dengan cara lain.

TOPIK UTAMA

Doa—Manfaatnya bagi Anda

Apa yang dapat diharapkan jika Anda menganggap doa bagian penting dalam kehidupan Anda?

Tahukah Anda?

Apa saja tantangan yang Herodes hadapi saat membangun kembali bait di Yerusalem? Mengapa orang Malta berpikir bahwa rasul Paulus adalah seorang pembunuh?

ALKITAB MENGUBAH KEHIDUPAN

Sekarang Saya Bisa Membantu Orang Lain

Julio Corio mengalami kecelakaan menyedihkan dan berpikir bahwa Allah tidak peduli. Ayat di Keluaran 3:7 membantunya mengubah pandangannya.

Bisakah Kita Menemukan Allah?

Hal-hal tentang Allah yang tidak bisa kita pahami sebenarnya bisa mendekatkan kita kepada-Nya.

PRINSIP ZAMAN DAHULU UNTUK SEKARANG

Mengampuni dengan Lapang Hati

Untuk mengampuni, haruskah kita menyepelekan bahkan mengabaikan perasaan sakit yang kita rasakan?

Pertanyaan Alkitab Dijawab

Siapa yang bisa menghapus kemiskinan?

Rubrik Online Lainnya

Apa Asal-Usul Halloween?

Apakah kita memang perlu mempertimbangkan asal-usul Halloween dan berbagai tradisinya?